Membuat gradient dengan Gimp
4/ 5 dari 1337 ulasan

Membuat gradient dengan Gimp

Selamat datang di blog baru ini Gimp2x Tutorial,

Gradient merupakan suatu perpaduan warna yang bisa membuat background / area yang anda pilih serasa bermakna dan sesuai dengan editan yang anda terima.

Di Gimp, banyak gradient yang memang sudah disiapkan untuk anda proses dan eksekusi, tentang penerapanya sangatlah mudah sekali. Tetapi untuk orang awam seperti saya membutuhkan tahap belajar dahulu untuk memulai prosesnya .

Membuat gradient dengan gimp

1. Buka gimp, jika belum punya silahkan baca pengertian gimp dan download .

2. Buat file baru, File -> New File .

Membuat file baru dengan gimp

3. Setelah membuat file baru, pilih tools Blend tool .

Blend tool


4. Pilih warna yang sesuai untuk anda dan pilih tipe gradient .

membuat color dan tipe gradient

Untuk :
No.1 adalah pemilihan dua warna .
No.2 adalah tipe gradient .

5. Sorot kursor ke area yang anda pilih, seperti gambar berikut :

Sorot kursor untuk membuat gradient


Hasil dari gradient :

membuat gradient dengan gimpp


Silahkan anda kreasikan dengan metode gambar yang anda inginkan .

Selamat mencoba .
# kembali ke atas

0 Response to "Membuat gradient dengan Gimp"

Post a Comment